Kami ucapkan syukur yang mendalam dan juga selamat kepada Ananda Nasira Faiqa Ridha Santri SMP Islam Al Mumtaza Kelas VII Nisaa yang telah membawa nama harum untuk SMP Islam Al Mumtaza, dengan meraih juara 2 pada Lomba Cabang Puisi Piala Gubernur Kalsel Tahun 2024. Mudah-mudahan Prestasi ini menjadi inspirasi bagi santri yang lain untuk juga dapat berprestasi sesuai bakat yang dimilikinya. jangan berhenti berjuang !!!
Dibaca 7x